Pemalang Pusere Jawa

Mengukur performa Media Social Diskominfo

0

Pemalang, 17 Februari 2025

Pada hari Senin, 17 Februari 2025 bertempat di Command Room, Diskominfo Kab. Pemalang yang dipimpin oleh Sekdin Muji Syukur dan diikuti oleh Tim Medsos Diskominfo melakukan rapat evaluasi  Performa Media Social milik Diskominfo.

Media social menjadi salah satu saluran digital terpopuler untuk Pemerintahan karena semakin besarnya pemakaian Facebook, Instagram, Twitter dan lainnya. Strategi yang baik adalah startegi yang terukur. Oleh karena itu, Media Social yang dikelola oleh Diskominfo harus memiliki performa yang tinggi.

Sekdin Diskominfo menyampaikan bahwa performa akun media social akan lebih optimal manakala diikuti dengan kelengkapan deskripsi akun maupun kontennya. Oleh karena itu semua akun Media Social Diskominfo Kab.Pemalang perlu menyesuaikan dengan prasyarat tersebut.

Leave A Reply

Your email address will not be published.